NEWSTICKER

TNI AU Bantah Kabar Pemesanan Pesawat yang Dibuat Warga Lamongan

N/A • 17 December 2021 23:50

Kepala Dinas Penerangan TNI Angkatan Udara (Kadispenau) Marsma TNI Indan Gilang Buldansyah membantah TNI AU memesan pesawat yang dibuat warga Lamongan. Marsma Gilang juga apresiasi dan sangat mendukung kreatifitas Heri Suyanto dan akan mendukung serta mendampingi agar pesawat tersebut memenuhi syarat.
(Joshua Londah)

Tag

tni
';